Planet Sains Present
KELAS SAINS WEEKEND (004): EKSPEDISI KE OZON
Perubahan iklim dan pemanasan global semakin memperburuk kondisi lapisan ozon planet Bumi. Gas rumah kaca membuat lapisan ozon pelindung Bumi berlubang. Namun, sebuah penelitian menunjukkan bahwa saat ini lubang tersebut mulai tertutup.
Benarkah?
Yuk, temukan jawabannya di Ekspedisi ke Ozon.
Alat dan bahan Eksperimen Sains akan dikirim ke alamat rumahmu, simpan dulu sampai waktunya tiba. Tunggu Kakak Instruktur di aplikasi ZOOM. Kita akan melakukan Ekspedisi ke Ozon bersama teman-teman baru dari seluruh Indonesia π²π¨.
Kapan?
(Pilih salah satu)
π Batch 4: Sabtu, 10 April 2021
π Batch 5: Minggu, 11 April 2021
π Ekspedisi dimulai jam 10.00-11.30 WIB (Waktu belajarnya lebih lama, Pengalaman belajarnya lebih banyak)
Agenda Ekspedisi:
π¨βπ Fakta Terbaru Lapisan Ozon 2021
π©βπ Eksperimen Sains Kimia: Lubang Ozon
π¨βπ Alat Peraga Fisika: Model Lapisan Atmosfer Bumi
π©βπ Komik Pahlawan Ozon
Ketentuan:
π° Biaya pengganti alat dan bahan Rp 135.000 (Belum termasuk ongkos kirim dari Bandung)
π° Biaya instruktur dan aplikasi Zoom GRATIS
π¨βπ¬π©βπ¬ Peserta: 5-12 tahun (didampingi orang tua)
π’ Daftar: bit.ly/Kelassainsweekend004
π€³ Info: 089504242011