Planet Sains Present
PLAYDATE 018: EKSPLORASI BATERAI BUAH
Jika minyak bumi dan bahan bakar fosil lainnya habis, maka kita akan kehilangan sumber energi yang menghasilkan hampir 70% listrik dunia. Energi alternatif merupakan harapan bagi terpenuhinya kebutuhan energi untuk kehidupan manusia di masa depan.
Playdate kali ini akan membuka cakrawala dan membekali pengalaman menuju cita-citamu menjadi seorang Insinyur.
Pelaksanaan:
π Hari/Tanggal: Minggu/ 19 Februari 2023
π Jam: 09.00-11.00 WIB
π Lokasi: Taman Ganesha Bandung
https://maps.app.goo.gl/VexF5yWmUMnk2sSh9
Kegiatan:
πMengasah pengetahuan melalui permainan Sebut Nama.
πMenguji tingkat keasaman buah lemon.
πMembuat Eksperimen Sains Baterai Buah.
πMembuat Baterai Air Garam yang ramah lingkungan.
πMengukur tegangan listrik pada baterai memakai Avometer.
πMenyalakan sebuah lampu menggunakan baterai buatan sendiri.
Ketentuan:
π° Investasi: Rp 135.000/ anak
π¨βπ¬π©βπ¬Peserta: TK & SD
πFasilitas:
1. Alat dan bahan kegiatan
2. Hasil eksperimen dibawa pulang
3. Sertifikat kegiatan
4. Instruktur berpengalaman
π’ Daftar: bit.ly/Playdate018
π€³ Info: http://wa.me/6289504242011
π±π² Feel free to share
#planetsains #belajardirumah
#dirumahaja #tetapdirumah #eksperimensains #percobaansains #kelasonline #klabsainsanak #kegiatandirumah #kelasonlineanak #kegiatananakdirumah #kegiatananak #ekskulsains #eksperimendirumah #infoparenting #infopendidikan #bermainsambilbelajar #homeschooling #klabsains #learningbydoing #mainananak
#mainansains #saintiscilik #belajarsambilbermain #pendidikansteam #eventanak
#aktivitasanak #liburandirumah #liburananak