Planet Sains Present
KELAS SAINS WEEKEND (037): EKSPEDISI GUNUNG PELANGI

Zhangye Danxia, pegunungan warna-warni di China sempat hebohkan dunia karena kondisi alamnya yang unik. Banyak yang menduga kalau foto-foto gunung tersebut merupakan hasil rekayasa komputer. Padahal, Zhangye Danxia merupakan fenomena alam yang nyata.

Kita akan mengungkap rahasia di balik lipatan gunung berwarna-warni menyerupai pelangi yang terhampar di lahan seluas 322 kilometer persegi.

Alat dan bahan Eksperimen Sains akan dikirim ke alamat rumahmu, simpan dulu sampai waktunya tiba. Tunggu Kakak Instruktur di aplikasi ZOOM. Kita akan melakukan Ekspedisi Gunung Pelangi bersama teman-teman baru dari seluruh Indonesia πŸ‡²πŸ‡¨ .

Kapan?
Batch 1: Minggu, 15 Mei 2022

πŸ•™ Ekspedisi dimulai jam 10.00-11.30 WIB (Waktu belajarnya lebih lama, Pengalaman belajarnya lebih banyak)

Agenda Ekspedisi:

β›° Menjelajahi Gunung Pelangi secara virtual 360 derajat dan melihat lebih dekat keindahannya dari berbagai arah.
β›°Membuat Eksperimen Fisika: Pelangi dari Permen. Benarkah Gunung Pelangi terbentuk akibat letusan gunung berapi?
β›°Merakit Alat Peraga: Pelangi yang Tumbuh. Benarkah Gunung Pelangi ditemukan secara tidak sengaja?
β›°Membuat Karya Seni: Sand Art. Benarkah warna-warna pada Gunung Pelangi berasal dari pasir merah dan mineral?

Ketentuan:

πŸ’° Biaya pengganti alat & bahan Rp 135.000 (Belum termasuk ongkos kirim dari Bandung)
πŸ’° Biaya instruktur & aplikasi Zoom GRATIS
πŸ‘¨β€πŸ”¬πŸ‘©β€πŸ”¬ Peserta: 5-12 tahun (didampingi orang tua)
πŸ“’ Daftar: bit.ly/ksweekend037

🀳 Info: http://wa.me/6289663235737

πŸ“±πŸ“² Feel free to share

#planetsains #belajardirumah
#dirumahaja #tetapdirumah #eksperimensains #percobaansains #kelasonline #klabsainsanak #kegiatandirumah #kelasonlineanak #kegiatananakdirumah #kegiatananak #ekskulsains #eksperimendirumah #infoparenting #infopendidikan #bermainsambilbelajar #homeschooling #klabsains #learningbydoing #mainananak
#mainansains #saintiscilik #belajarsambilbermain #pendidikansteam #eventanak
#aktivitasanak #liburandirumah #liburananak

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.